Lombok Tengah, sasambonews.com- Kritikan pedas disampaikan wabup Lombok Tengah H.L.Pathul Bahri saat meresmikan gedung poliklinik RSUD Praya.
Wabup menilai mewahnya gedung RSUD Praya belum berdampak positif pada perubahan pelayanan di RSUD Praya
Wabup menilai pelayanan RSUD Praha masih kalah dengan ritel moderen seperti mini market Alfamart. "Liat saja pelayan di alfamart, kalau kita datang dia menyambut dan menyapa dengan senyum, 'selamat datang, kalau pulang, 'selamat jalan semoga kembali lagi' itu yang diucapkan sehingga kita senang, nah bagaimana kalau perawat, petugas kesehatan dan satpam kita seperti itu" kata Wabup.
Wabup mengakui banyak mendapatkan laporan terkait prilaku petugas kesehatan di RSUD Praya yang sinis dan tak ramah. "Orang datang bawa uang saja nyebeng apalagi pasiennya gak bawa uang" kata Wabup.
Dalam undang udang sudah dijelas bawa setiap orang memiliki kedudukan dan hak yang sama dalam pemerintahan, ini artinya baik miskin ataupun kaya dalam hal pelayanan kedudukannya sama tanpa harus dibeda bedakan "Tak boleh dibedakan pelayanan antara si miskin dan si kaya, semua punya hak yang sama" kata Wabup.
Untuk itu dia berharap agar perubahan pola pelayanan terus dilakukan. Jangan sampai RSUD kalah sama alfamart. Am
Related Posts :
Wabup Sidak Water Park Longtun Kopang Lombok Tengah, SN - Baru seumur jagung Water Park Loang Tuna (Longtun) Desa Kopang Rembiga sudah dipadati pengunjung. Hal itu membuat … Read More...
Satu Mobil Fuso, Satu Minibus dan Mobil Tronton Tabrakan Beruntun, Satu Tewas Lombok Tengah, SN - Belum hilang trauma masyarakat akan kasus rem blong fuso lalu terguling kesawah beberapa waktu lalu. Kali ini Tabr… Read More...
Wabup Sidak Water Park Longtun Kopang Lombok Tengah, SN - Baru seumur jagung Water Park Loang Tuna (Longtun) Desa Kopang Rembiga sudah dipadati pengunjung. Hal itu membuat … Read More...
Satu Mobil Fuso, Satu Minibus dan Mobil Tronton Tabrakan Beruntun, Satu Tewas Lombok Tengah, SN - Belum hilang trauma masyarakat akan kasus rem blong fuso lalu terguling kesawah beberapa waktu lalu. Kali ini Tabr… Read More...
Bangun Kerjasama Umara Dan Ulama, Bupati Akan Sambangi PonpesLombok Tengah, SN - Salah satu program 100 hari Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lombok Tengah NTB adalah program sambang Ponpes. "Insyaall… Read More...