Lombok Tengah, sasambonews.com - Dandim 1620 Lombok Tengah Is Tabulasi mengatakan, keamanan pilkada adalah pilihan dari seluruh elemen masyarakat. "kalau kita ingin pilkada aman maka akan aman sebaliknya kalau ingin tak aman maka itu akan terjadi" ungkapnya.
Untuk itu setelah ini Dandim berharap agar sama sama sampaikan ke masyarakat. caranua pilkada damai maka patuh terhadap aturan mulai dari proses tahapan.
Dandim menambahkan antara calon yang satu dengan yang lain harus saling hormati temasuk masing masing pendukung "jangan di depan saling hargai tapi dibelakang saling hujat. ini yang akan jadi masalah besar nantinya" jelasnya.
Untuk itu calon gubernur harus berjiwa besar. Yang menang jangan sombong dan yang kalah jangan sedih. Dandim juga mengingatkan agar jangan saling curiga satu dengan yang lain. Biasanya timbul ada kecurigaan terhadap berita hoak soal ada isu serangan pajar. "kalau ada pelanggaran pelasanaan pilkada maka jangan main hakim sendiri diserahkan kepada penyelenggara pilkada" pintanya. Am
Related Posts :
Setengah Milyar Omset Selama Mandalika ExpoLombok Tengah, sasambonews.com - Sejak dibukan pada 20 oktober 2017 hingga ditutup pada 27 Oktober 2017 oleh Sekda, omset yang diperoleh dar… Read More...
Salah Dongkrak Stamina, 2 PL Cantik Ditangkap Polisi
SINAR NGAWI ™ Ngawi-Dalam rilis pers yang digelar di Mapolres Ngawi, kedua wanita cantik yang kesehariannya sebagai pemendu lagu (PL) karao… Read More...
Setengah Milyar Omset Selama Mandalika ExpoLombok Tengah, sasambonews.com - Sejak dibukan pada 20 oktober 2017 hingga ditutup pada 27 Oktober 2017 oleh Sekda, omset yang diperoleh dar… Read More...
20 Konstestan Dimas Diajeng Ngawi Raih Tiket Grand Final
SINAR NGAWI ™ Ngawi-Acara peragaan busana pemilihan Dimas Diajeng yang dibuka oleh Kabid Pariwisata Disparpora Kabupaten Ngawi Warsito seki… Read More...
Maknai Sumpah Pemuda, Kanak Tengak Gelar Aksi SimpatikLombok Tengah, sasambonews.com- Memaknai hari Sumpah Pemuda dilakukan dengan berbagai cara. Ada yang bagikan bunga, teatrikal, bermain dan b… Read More...