MATARAM,Sasambonews.com. Orang pertama di jajaran ASN Provinsi NTB menginginkan dengan hadirnya e-catalog yang diluncurkan bisa membasmi faktur fiktif atau Mark up harga dalam pembelian barang dan jasa oleh pemerintah provinsi ,hal ini diutarakan Sekretaris Daerah Provinsi NTB Ir. H. Rosiady H. Sayuti, M.Sc, Ph.D saat membuka acara Kick Off Meeting Kegiatan Percontohan Katalog Elektronik Daerah di Gedung Graha Bakti Praja, Senin (23/1/2017).
Sekda juga menyampaikan dengan adanya e-catalog daerah ini, pengadaan barang dan jasa daerah bisa lebih cepat dan mudah. “e-catalog memungkinkan daerah bisa berkomunikasi dengan pusat, sehingga kedepannya proses pengadaan barang dan jasa menjadi sederhana dan lebih akuntabel,” ujarnya.
Dengan demikian, tidak ada lagi kasus faktur fiktif atau mark up harga dalam pembelian barang dan jasa. Jadi, diharapkan ASN dapat terhindar dari perbuatan hukum.
Dengan demikian, tidak ada lagi kasus faktur fiktif atau mark up harga dalam pembelian barang dan jasa. Jadi, diharapkan ASN dapat terhindar dari perbuatan hukum.
Mengakhiri sambutannya, Sekda berharap e-catalog ini dapat segera dilaksanakan. “Saya mengajak kepada ASN untuk memulai proses ini dengan prasangka baik dan berharap sistem ini akan membawa kepada kebaikan. Sebagai pelaksana kita perlu bekerja dengan profesional, insya allah kita tidak perlu khawatir terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” pungkasnya.
Acara ini merupakan kerja sama antara pemerintah provinsi dengan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP).
Ipr
Related Posts :
DPMD Ngawi : 13 Kades Terpilih Tinggal Tunggu Waktu Pelantikan SINAR NGAWI™ Ngawi-Jalannya pilkades serentak yang digelar pada Minggu lalu (03/12), Meski pertama kali pelaksanaan pilkades memakai sistim… Read More...
Dewan Desak Pemda Bereskan Masalah Perekaman E KTP Made Selamat Mataram, sasambonews.com- KPU menghitung potensi pemilih di Pilkada NTB mencapai 3,9 juta orang. Seme… Read More...
Dewan Sayangkan Fsilitas MCK Di Destinasi Wisata MinimMataram , sasambonews.com- Keberadaan toilet di distinasi wisata merupakan sebuah keharusan. Mengingat, NTB saat ini diteta… Read More...
Dewan Dukung ITDSC Bangun Sirkuit Moto GPMataram , sasambonews.com- Keinginan PT Pengembang Pariwisata Indonesia (Persero) atau dikenal PT Indonesia Tourism Development Corporation … Read More...
Wagub Resmikan 2 Kapal Penyebrangam KayanganMATARAM, sasambonews.com - Wakil Gubernur NTB H. Muh. Amin, SH.,M.Si meresmikan beroperasinya dua buah Kapal baru milik PT. Multi Guna … Read More...